Mengenai bagaimana cara mengedit menu teratas di Oppo Reno, bisa kamu pelajari dengan mudah pada artikel dan kesempatan kali ini.
Artikelnya dipastikan mudah dipahami, kamu juga dapat mengaplikasikan panduan atau tutorialnya dibanyak series Oppo Reno yang berbeda. Untuk tahu kelanjutan panduannya bagaimana, simak langsung isi dan pembahasannya secara lengkap ya.
Cara Mengedit Menu Teratas di Oppo Reno 10 Pro 5G
Series HP ini sudah menggunakan sistem prosesor Snapdragon 778G. Kemudian sudah dibekali dengan kapasitas RAM sangat besar, yakni ada diangka 12GB dengan memori internal mencapai 256GB.
HP Oppo Pro 5G ini pun sudah dibekali dengan kamera utama 50 MP, dan tentu saja dapat memberikan pengalaman memotret yang lebih profesional. Di samping fitur canggihnya, sebagai pengguna pun kamu tetap diberikan kesempatan mengedit menu teratas. Bagaimana caranya?
- Pertama, kamu diharuskan untuk membuka menu Setting atau pengaturan. Kamu pun dapat mencari serta menemukan ikon menu ini di halaman utama, atau di homescreen
- Berikutnya jika sudah masuk di menu Pengaturan, geser atau scroll kebagian bawah untuk menemukan sub Menu Teratas. Klik keterangan menu tersebut, kemudian bisa melanjutkannya ke langkah berikutnya
- Pada layar Menu Teratas, kamu dapat melihat daftar aplikasi yang saat ini sedang ditampilkan. Untuk dapat menambahkan aplikasi anyar, kamu bisa klik opsi Tambah, atau Tambahkan Aplikasi
- Jika ingin menghapus aplikasi dari Menu Teratas, maka kamu cukup klik ikon pensil atau opsi Edit. Nanti tinggal klik ikon silang, atau Hapus pada aplikasi yang memang ingin dihapus
- Atur langsung urutan tampilan aplikasi pada Menu Teratas, caranya dengan menahan kemudian menyeret ikon aplikasi pada posisi diinginkan
- Posisi paling atas, akan menjadi yang pertama ditampilkan saat menggeser kebagian bawah layar utama
- Pastikan proses pengeditan Menu Teratas di HP Oppo 10 Pro 5G ini sudah benar, dan pastikan untuk dapat menyimpannya dengan baik.
Cara Mengedit Menu Teratas di Oppo Reno 8 Pro 5G
Sensor kameranya sudah lebih canggih lagi, pengguna berhak mendapatkan kualitas kamera dengan sensor utama IMX766. Selain itu, HP Oppo Reno 8 Pro 5G juga hadir dengan Streamlined Unibody Design. Performa kelas Flagship ini sudah bertenaga MediaTek.
Nah, untuk dapat memaksimalkan penggunaan kamera dengan baik dan lebih cepat. Maka kamu dapat memahami bagaimana tutorial cara mengedit menu teratas di Oppo Reno. Dengan begitu maka aplikasi kamera dapat ditemukan dengan lebih cepat. Tanpa lama.
1. Cari Menu Setting
Panduan dan tutorial pertama yang dapat kamu lakukan, adalah dengan membuka aplikasi Setting atau Pengaturan di HP Opponya. Untuk memudahkan, cukup cari ikon menu bergerigi dan kamu dapat menemukan menunya dengan mudah.
2. Cari Sub Menu
Dari menu Setting, secara otomatis kamu akan menemukan beberapa sub menu lainnya. Dan pada tahapan ini, kamu dapat menemukan sub Menu Teratas. Geser halaman kebagian bawah untuk menemukan sub menu tersebut.
3. Tambah atau Hapus Aplikasi
Pada sub Menu Teratas, secara otomatis kamu akan langsung melihat daftar aplikasi yang saat ini digunakan atau ditampilkan.
Jika ingin menambahkan aplikasi baru, langsung klik saja opsi Tambah. Atau keterangan Tambahkan Aplikasi. Kemudian jika ingin menghapus aplikasi dari Menu Teratas, cukup klik edit yang menggunakan ikon pensil. Kemudian kamu dapat klik Hapus untuk menghapus aplikasinya.
4. Manage Aplikasi
Atau atur urutan aplikasi sesuai kebutuhan dan keinginan. Kamu dapat mengatur urutan tampilan aplikasi pada Menu Teratas dengan mudah.
Caranya cukup dengan menahan, kemudian serta aplikasi pada posisi yang diinginkan. Posisi teratas pada menu yang disajikan, akan menjadi yang pertama tampil.
5. Save Pengubahan
Setelah kamu mengatur-ngatur letak Menu Teratas, maka kamu wajib untuk menyimpan atau save pengubahan yang telah dilakukan. Biasanya sistem akan menyediakan opsi Simpan, atau Selesai.
Nah, itulah tentang bagaimana cara mengedit menu teratas di Oppo Reno 8 Pro 5G. Sebenarnya panduan dan tutorial di atas juga berlaku untuk beberapa jenis series Oppo Reno lainnya. Mulai dari 7, atau bahkan hingga tipe terdahulunya.
Untuk dapat memaksimalkan pengeditan Menu Teratas di HP Oppo Reno kamu. Yuk coba simak beberapa tips berikutnya, kamu dapat mengoptimalkan penggunaan fitur Menu Teratas agar HP menjadi lebih epik.
Tips dan Cara Mengedit Menu Teratas di Oppo Reno Agar Lebih Optimal
Panduan kali ini dibahas agar kamu dapat mengoptimalkan penggunaan fitur Menu Teratas, pun tentu saja agar kegiatan kamu dalam menggunakan HP jadi lebih maksimal.
1. Pastikan untuk Memilih Aplikasi yang Sering Digunakan
Kamu disarankan untuk menambahkan aplikasi yang memang sering digunakan ke Menu Teratas. Hal ini akan memudahkan akses terhadap aplikasi tersebut, tanpa harus mencarinya pada laci aplikasi.
2. Menyesuaikan Urutan Aplikasi
Kamu diharuskan untuk mampu mengatur urutan aplikasi pada menu teratas, berdasarkan pada tingkat frekuensi penggunaan. Letakkan aplikasi yang sering digunakan, serta sering dibuka.
3. Menggunakan Fungsi Cepat
Oppo Reno juga menghadirkan fungsi cepat pada menu teratas, mulai dari Pengaturan. Kemudian kamera, musik, hingga Wifi.
Manfaatkan langsung fungsi-fungsi tersebut untuk dapat mengakses fitur yang penting secara mudah. Tanpa harus membuka aplikasi secara terpisah.
4. Menjaga Menu Teratas Tetap Apik dan Rapi
Usahakan untuk dapat menghindari menu teratas terlalu banyak, pilih aplikasi yang memang bena-benar penting. Serta intensitas penggunaannya sering.
FAQ │Pertanyaan Tentang Cara Mengedit Menu Teratas di Oppo Reno
Masih bisa.
Bisa cepat, bisa lambat. Tergantung dari bagaimana dan seperti apa pengeditan dilakukan.